Unduh
0 / 0
327806/05/2007

BERIHRAM UMRAH UNTUK ANAKNYA AKAN TETAPI TIDAK DISEMPURNAKAN

Pertanyaan: 100794

Kami telah mulai berihram untuk umrah pada tahun itu, namun tidak menyempurnakan manasik. Karena khawatir adanya penyakit menular dan letih. Perlu diketahui bahwa saya telah menetapkan syarat tahallul jika terdapat penghalang.

Puji syukur bagi Allah, dan salam serta berkat atas Rasulullah dan keluarganya.

Jika
anda berihram umrah untuk anak anda, kemudian tidak disempurnkan, maka hal
itu tidak ada akibat apa-apa bagi anda. Karena ihram anak kecil bukan
merupakan suatu keharusan, sebab belum ada beban kewajiban. Ini merupakan
pendapat Madzhab Hanafiyah dan pilihan sebagian ahli ilmu. Silakan lihat
soal no. 49028 dan no.
37995.

Adapun
masalah memberi syarat, hal itu bermanfaat kalau ada halangan seperti sakit,
tidak cukup hanya sekedat khawatir sakit atau keletihan.

Wallahu’alam.

Refrensi

Soal Jawab Tentang Islam

at email

Langganan Layanan Surat

Ikut Dalam Daftar Berlangganan Email Agar Sampai Kepada Anda Berita Baru

phone

Aplikasi Islam Soal Jawab

Akses lebih cepat ke konten dan kemampuan menjelajah tanpa internet

download iosdownload android