Apa Hukum Seseorang Menyerupai Shahabat?
Seseorang menyerupai salah seorang shahabat dari sisi akhlaknya atau perbuatannya atau bentuk tubuhnya, tidak mengapa, tidak ada larangan akan hal tersebut, karena dia termasuk menyerupa sebagain sisinya saja.
09/09/2024