0 / 0
62,53701/05/2013

APAKAH TERDAPAT HADITS TENTANG LARANGAN MENJEMUR PAKAIAN ANAK-ANAK DAN BAYI SETELAH MATAHARI TERBENAM?

Pertanyaan: 146797

Apakah terdapat hadit tentang larangan menjemur baju anak-anak dan bayi setelah matahari terbenam? Jika benar, sejauh mana keshahihan hadits tersebut.

Teks Jawaban

Puji syukur bagi Allah, dan salam serta berkat atas Rasulullah dan keluarganya.

Sepanjang yang kami ketahui, dalam sunnah tidak terdapat hadits yang secara khusus melarang menjemur pakaian anak-anak dan bayi setelah matahari terbenam. Riwayat yang ada adalah larangan keluarnya anak-anak itu sendiri setelah matahari terbenam. Maksudnya keluar dan perginya mereka ke luar rumah untuk bermain dan semacamnya.

Telah disebutkan dalam situs kami tentang masalahi ini secara terperinci. Yaitu pada jawaban soal no. 125922 dan 127141.

Wallahua'lam.

Refrensi

Soal Jawab Tentang Islam

at email

Langganan Layanan Surat

Ikut Dalam Daftar Berlangganan Email Agar Sampai Kepada Anda Berita Baru

phone

Aplikasi Islam Soal Jawab

Akses lebih cepat ke konten dan kemampuan menjelajah tanpa internet

download iosdownload android